journal description

JKIK adalah Jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Diploma III Keperawatan Tual Poltekkes Kemenkes Maluku dengan fokus pada pengembangan keilmuan keperawatan dan kesehatan berbasis komunitas pesisir. JKIK menjadi platform untuk berbagi wawasan, hasil penelitian, dan praktik terbaik di bidang keperawatan dan kesehatan yang mencakup berbagai tema, seperti penelitian empiris dan solusi kreatif yang relevan dengan kebutuhan kesehatan wilayah pesisir.
Jurnal Keperawatan dan Inovasi Kesehatan (JKIK) diterbitkan secara berkala oleh Poltekkes Kemenkes Maluku dua kali setahun.
ISSN: XXXX-XXXX
latest articles
Application of Guided Imagery Therapy Techniques in Diabetes Mellitus Patients Experiencing Anxiety at Karel Sadsuitubun General Hospital Langgur
Renhungan R., Noya L., Amrullah M., Amanupunyyo N.
The Implementation of Foot Massage to Reduce Pain Intensity in Post-Cesarean Mothers at Southeast Maluku
Taqiyyah N., Amanupunnyo N., Batmomolin A., Lefta Y., Amrullah M.
The Implementation of Hallucination Management (Relapse Prevention Skill Education Tools) in Addressing Auditory Hallucination Sensory Perception Disorders in the Working Area of Ohoijang Watdek Public Health Center
SOSELISSA M., Amanupunnyo N., Lefta Y., Papilaya M., Amrullah M.
The Implementation of Healthy Lifestyle Education for Hypertension Patients in an Effort to Increase Patient Knowledge at Karel Sadsuitubun Langgur General Hospital
Made P., Haluruk J., Noya L., Kelabora J.
Penerapan Teknik Relaksasi Pernapasan Diafragma Dalam Mengatasi Sesak Dan Peningkatkan Saturasi Oksigen Pada Pasien Penyakit Paru Obstruktif Kronik
Taqiyyah N., Amanupunnyo N., Lefta Y., Haluruk J., Amrullah M.

Poltekkes Kemenkes Maluku